Di Wishandtick anda dapat membuat semua daftar keinginan yang anda mau: Daftar keinginan ulang tahun, registrasi hadiah bayi, daftar keinginan pernikahan, atau bahkan catatan belanja.
Anda dapat menambah keinginan di wishandtick dengan hanya mengcopy dan paste link
Setiap keinginan baru akan disimpan di
wishboard anda.
Di wishboard anda mungkin menemukan banyak keinginan yang menarik yang dimasukkan oleh pengguna lain Klik di "Saya menginginkannya juga" untuk menambahkannya pada salah satu daftar keinginan anda.
Anda bisa mencari ke dalam daftar-daftar keinginan teman-teman anda.
Dan jika anda ingin mengusulkan suatu keinginan pada salah satu teman anda, centang saja.
Jika anda mencentang suatu keinginan, semua orang akan melihat bahwa keinginan ini telah dicentang (tanpa menunjukkan nama anda). Ini akan jadi kejutan untuk si penulis keinginan!